Friday, April 4, 2008

Trik Daftar Di Paypal

Gimana caranya biar daftar ke PayPal? Orang bilang daftar ke Paypal gratis, tapi kok aku malah di suruh masukin kartu kredit?! ...
Begini untuk daftar ke Paypal tanpa harus memasukan Kartu Kredti ada Tips tersediri. Disini saya akan jelaskan bagaimana cara nya dan keuntugan dari Paypal.

Untuk pendaftaran begini :
1. Sign up
2. Pilih negara mana
3. Untuk bahasa
pake bahasa inggris saja, lalu tunggu beberapa saat.
4. Pilih personal pada sign up for paypal account, lalu pilih continue
5. Tinggal isi apa yang harus diisi seperti biasa
6. Udah begitu nanti akan di perintahkan memasukin nomor credit card,, nah saa itu di cancel saja.
7. Nanti Akan ada pesan yang masuk ke email.. dibuka saja lalu aktifkan accountnya.. ^^

Gimana mudah kan?! Keuntungan mendaftar di Paypal adalah karena dengan menggunakan paypal sangat mudah dan hampir semua transaksi di internet menerima pembayaran menggunakan Paypal. Sekarang paypal dapat withdraw ke Bank - Bank di indonesia. Yang saya tau berhasil itu ada beberapa Bank yaitu :

- BCA,
- Mandiri,
- BNI, dan
- Niaga.

Untuk Bank lainnya coba anda tanyakan sediri ke Bank bersangkutan.

aglocomails.com

No comments: